• Prosiding Seminar Nasional 2020

    PROSIDING Seminar Nasional Tahun 2020  ISBN : 978-623-93457-1-6

    Prosiding ini mengambil tema " Interprofessional Colaboration Dalam Pengembangan Center of Exellence Inovasi Pangan Lokal pada Era New Normal" disajikan materi dari para nara sumber serta hasil penelitian dari para akademisi serta praktisi, dan instansi pendidikan , juga instansi pelayanan bidang kesehatan seluruh indonesia. Prosiding ini juga merupakan bentuk publikasi ilmiah sebagai bentuk pertanggung jawaban hasil peneitian yang telah dilakukan untuk menjadi bahan rujukan bagi perkembangan ilmu kesehatan.

  • MATERI NARASUMBER

    PROSIDING Seminar Nasional Tahun 2020  ISBN : 978-623-93457-1-6

    Prosiding ini mengambil tema " Interprofessional Colaboration Dalam Pengembangan Center of Exellence Inovasi Pangan Lokal pada Era New Normal" disajikan materi dari para nara sumber serta hasil penelitian dari para akademisi serta praktisi, dan instansi pendidikan , juga instansi pelayanan bidang kesehatan seluruh indonesia. Prosiding ini juga merupakan bentuk publikasi ilmiah sebagai bentuk pertanggung jawaban hasil peneitian yang telah dilakukan untuk menjadi bahan rujukan bagi perkembangan ilmu kesehatan.

     

     

    Dr. dr. Maxi Rondonuwu, DHSM, MARS
    Plt. Kepala Badan PPSDM Kementrian Kesehatan RI
    Arah Kebijakan Pengembangan Center of Excellence Poltekkes Kemenkes RI

    Dra. Elisabeth N. Barung, M.Kes, Apt 
    Direktur Politeknik Kesehatan Kementrian Kesehatan Manado Health 
    Kebijakan Manajemen Dalam Pengembangan Center of Excellence Poltekkes Kemenkes Manado

    Prof Dr Ir. Made Astawan, MD, IPU
    Guru Besar Institut Pertanian Bogor, Ketua Forum Tempe Indonesia 
    Strategi Pengembangan Pusat Unggulan Iptek; Inovasi Bahan Lokal

    Dr. Annasari Mustafa, SKM, M. Sc.RD
    Dosen Poltekkes Kemenkes Malang
    Inovasi Bahan Lokal Dalam Meningkatkan Daya Tahan Tubuh Era New Normal

    Dr. Grace Langi, S.Pd, SST, MPHM
    Dosen Jurusan Gizi Politeknik Kesehatan Kemenkes Manado
    Peran Stakeholder Dalam Implementasi Bahan Lokal Era New Normal

    Burhanuddin, M. Si, Apt 
    Owner C.V. Al-Kautsar 
    Optimalisasi UMKM dan Enterpreneurship Bahan Lokal Dalam Layanan Terapi Komplementer
      

     

1 - 2 of 2 items